Sabtu, Februari 21, 2009

Melihat Cinta (Episode 2)

Bila kau sekarang sedang menunggu seseorang untuk menjalani kehidupan menuju Ridho-Nya...
"Fashbirii bishabirin jamiil...(bersabarlah dengan keindahan)".
Demi Allah, dia tidak datang karena kecantikan dan ketampanan, kepintaran ataupun kekayaanmu.
Tapi Allah-lah yang menggerakkan dia datang kepadamu.
Janganlah tergesa mengekspresikan cinta pada dia sebelum Allah mengizinkan.
Belum tentu yang kau cintai adalah yang terbaik untukmu.
Siapakah yang lebih mengetahui melainkan Allah??
"Innallaha 'aliimul hakim (sesungguhnya Allah Maha Mengetahui lagi Maha Bijaksana)".
Simpanlah segala bentuk ungkapan cinta dan derap hati rapat-rapat.
Dan Allah akan menjawab dengan indah disaat yang tepat...

(SMS dari seorang ukhty teman kantor, moga bermanfaat, bukan hanya untukku...tapi untuk kalian -kita semua- yang sedang berusaha membuka mata hati...untuk melihat cinta...)

4 komentar:

tiko mengatakan...

subhanallah, cantiknya.

tiko mengatakan...

kenalan blh gak,, he.he.he

Nandar mengatakan...

Asslamu'laikum
anda mahasiswa..ingin belajar untuk mandiri..mengisi waktu yang produktif...latihan berwira usaha.."puqie souvenir" menawarkan sebuah peluang untuk bergabung menjadi member..ini bukan MLM, tanpa biaya pendaftaran..anda bisa mendapatkan penghasilan tambahan di luar kegiatan mencari pendapatan..tertarik buka blog kami;souvenirpuqie.blogsot.com
kontak;085 290 921 725 (nandar)
bergabunglah dan temukan komunitas produktif!
wassalam

afwan mbak...lagi promosi, tapi keren bloknya..saya hanya ingin menyampaikan saya juga suka buku arsitek peradaban,,saya punya tim terdiri dari 10 orang akhwat dan 6 ikhwan yang menamakan diri "sang rsitek peradaban" semoaga ada sedikit yang bisa kita laukan untuk peradaban yang lebih baik

widhi Astutik mengatakan...

mbak keren banget smsnya.. sekarang orang terlalu berani berekspresi.. bahkan untuk ungkapkan cinta.. keblanlasan malah.. mbak q copy boleh...? q tempel di wallq ya...